Akreditasi Program Studi Sarjana S1 Farmasi
Akreditasi Program Studi Sarjana Farmasi
Berdasarkan Surat Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi nomor 437/SK/BAN-PT/Akred/S/XI/2014, menyatakan bahwa Program Studi Sarjana Farmasi, Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Yogyakarta terakreditasi dengan peringkat A.