Laboratory Practice of Prescription
Praktikum ini membahas, mengevaluasi resep dokter serta memberikan rekomendasi penggunaan obat yang benar sehingga pasien menerima obat sesuai dengan obat dan dosis yang dibutuhkan, mengerjakan membuat dan meracik obat yang baik dan benar sehingga pasien mendapatkan manfaat yang maksimal dari obat yang diberikan serta terhindar dari efek samping yang membahayakan pasien